“Hampir semua orang yang pernah mengecap pendidikan walaupun tingkat dasar mengenal Agus Salim sebagai tokoh nasional. Sayangnya, tidak semua orang mengenalnya sebagai pemikir, intelektual, dan tokoh pergerakan.” —Azyumardi Azra “Agus Salim adalah orang besar. Karyanya cemerlang meski sudah berpuluh tahun umurnya.” —Anies Rasyid Baswedan Agus Salim bukan sekadar nama dalam l…
Haji Oemar Said (H.O.S) Tjokroaminoto adalah pelopor pergerakan nasional. Tokoh yang dikenal dengan Raja Jawa Tanpa Mahkota ini adalah orang pertama yang menyuarakan secara terbuka tentang ide pemerintahan sendiri atau Zelfbestuur bagi rakyat pribumi. Selain pelopor pergerakan nasional, Tjokro juga merupakan pencetak tokoh-tokoh bangsa yang militan dan punya daya juang tinggi. Ia menjadikan ru…
ak abad ke-5, setelah mengalahkan Romawi dan tak terkalahkan oleh bangsa mana pun, tak mengira itu adalah tahun terburuk dan terakhir baginya. Dari selatan, dari selat yang memisahkan daratan Afrika dan Eropa, pasukan Arab-Muslim dengan penuh gelora meruntuhkan kekuasaan Goth di bawah pemimpin tangguh dari suku Barber: Thariq bin Ziyad. Lalu, perubahan sosial politik pun bergulir dramatis dan m…
Islam melahirkan banyak tokoh besar dan penting yang mengubah sejarah, di antaranya Sa'ad bin Abi Waqqash. Lahir dari keluarga kaya dan masih kerabat Nabi Muhammad dari jalur ibu, ia lebih memilih Nabi dan Islam dibandingkan kekayaan. Sosok jago memanah ini adalah orang ketiga yang paling awal memeluk Islam. Namanya kian populer setelah dipercaya menjadi panglima perang oleh Khalifah Umar bi…
Di Negeri Para Bedebah, pencuri, perampok, bagai musang berbulu domba. Di depan, wajah mereka tersenyum penuh pencitraan. Di belakang penuh tipu-tipu. Di Negeri di Ujung Tanduk, pencuri, perampok, berkeliaran menjadi penegak hukum. Di depan, di belakang, mereka tidak malu-malu lagi. Tapi setidaknya, Kawan, dalam situasi apapun, petarung sejati akan terus memilih kehormatan hidupnya. Bahkan keti…
Setelah “musuh besar” kami lolos, dunia paralel dalam situasi genting. Hanya soal waktu, pertempuran besar akan terjadi. Bagaimana jika ribuan petarung yang bisa menghilang, mengeluarkan petir, termasuk teknologi maju lainnya muncul di permukaan Bumi? Tidak ada yang bisa membayangkan kekacauan yang akan terjadi. Situasi menjadi lebih rumit lagi saat Ali, pada detik terakhir, melompat ke por…
Dalam buku ini juga diceritakan terdapat beberapa perubahan pada tokoh Seli, alasan mengapa Master B atau Batozoar memiliki wajah yang seram, dan munculnya kedekatan hubungan antara Ali, Seli, dan Raib dengan Master B. Pembaca akan merasakan berbagai emosi ketika membaca novel SagaraS ini. Perasaan sedih, senang, takut, bahkan lucu. Sebab, petualangan Ali, Raib, dan Seli dipenuhi rintangan yang…
Namanya Ali, 15 tahun, kelas X. Jika saja orangtuanya mengizinkan, seharusnya dia sudah duduk di tingkat akhir ilmu fisika program doktor di universitas ternama. Ali tidak menyukai sekolahnya, guru-gurunya, teman-teman sekelasnya. Semua membosankan baginya. Tapi sejak dia mengetahui ada yang aneh pada diriku dan Seli, teman sekelasnya, hidupnya yang membosankan berubah seru. Aku bisa menghilang…
Setelah Serial pertamanya, Bumi, sukses melejit, kini Tere Liye menghadirkan kisah lanjutannya dengan Bulan. Kini anak istimewa itu bernama Seli, masih 15 tahun. Sama halnya seperti remaja yang lain, Seli mendengarkan lagu-lagu yang sedang hits, pergi ke gerai fast food, menonton serial drama dan film. Perbedaannya, Seli bisa mengeluarkan petir. Dan dengan kekuatan itu, Seli bertualang menuju t…
Petualangan Raib dan Seli di klan Matahari Minor semakin genting. Petualangan ini adalah jawaban. Atas pertanyaan-pertanyaan yang belum terjawab. Juga tentang kehilangan dan menemukan. Tentang memilih dan pengorbanan. Petualangan ini juga adalah persimpangan. Apakah Raib dan Seli akan memilih jalan terbaik? Apakah mereka akan terus menjadi sahabat, atau membenci satu sama lain? Lantas bagaimana…
Buku ke-12 dari serial Bumi. Bagaimana menjadi oetarung terkuat di dunia paralel? Dengan latihan panjang dan pengorbanan. Termasuk kehilangan dan kesedihan. Inilah kisah tentang Bibi Gill, yang sejak kecil berusaha mengalahkan 'monster' dalam hidupnya.
SELENA dan NEBULA adalah buku ke-8 dan ke-9 yang menceritakan siapa orangtua Raib dalam serial petualangan dunia paralel. Dua buku ini sebaiknya dibaca berurutan. Kedua buku ini juga bercerita tentang Akademi Bayangan Tingkat Tinggi,
Yes! Akhirnya, Raib, Seli, dan Ali kembali bertualang. Kalian sudah kangen dengan trio ini? Misi mereka adalah menyelamatkan Miss Selena, guru matematika mereka. Tapi, apakah semua berjalan mudah? Siapa yang bersedia membantu mereka? Kali ini, si genius Ali memutuskan meminta bantuan dari sosok yang terduga, karena musuh dari musuh adalah teman.
Bagaimana jika hewan yang terlihat imut, menggemaskan, ternyata bisa menjadi salah satu petarung paling hebat? Kali ini kita akan berpetualang di klan baru, dengan tokoh-tokoh baru. Termasuk mengetahui bahwa pandemi yang menyusahkan penduduk juga terjadi di klan-klan jauh. Tapi ingatlah selalu, setiap ada kesusahan, selalu muncul hal-hal menarik yang positif. Kisah ini tentang si Putih, kucing …
Namaku Raib, usiaku 15 tahun, kelas sepuluh. Aku anak perempuan seperti kalian, adik-adik kalian, tetangga kalian. Aku punya dua kucing, namanya si Putih dan si Hitam. Mama dan papaku menyenangkan. Guru-guru di sekolahku seru. Teman-temanku baik dan kompak. Aku sama seperti remaja kebanyakan, kecuali satu hal. Sesuatu yang kusimpan sendiri sejak kecil. Sesuatu yang menakjubkan. Namaku Raib. Dan…
Awalnya kami hanya mengikuti karyawisata biasa seperti murid-murid sekolah lain. Hingga Ali, dengan kegeniusan dan keisengannya, memutuskan menyelidiki sebuah ruangan kuno. Kami tiba di bagian dunia paralel lainnya, menemui petarung kuat, mendapat kekuatan baru serta teknik-teknik menakjubkan. Dunia paralel ternyata sangat luas, dengan begitu banyak orang hebat di dalamnya. Kisah ini tentang pe…